Percantik Tampilan Mozilla Firefox
Tema kali ini sedikit berbeda dari biasa nya. Kali ini kita akan bahas tentang mempercantik tampilan mozilla firefox. Buat para surfer trik ini ga boleh ketinggalan, sebab dengan mempercantik mozilla maka kita para surfer akan lebih semangat dengan aktifitas berseluncur di dunia maya. Berikut hasil mempercantik tampilan mozilla firefox
Langkah mempercantik tampilan Mozilla Firefox
- Buka browser Mozilla Firefox
- Jika sudah terbuka, masukkan link http://www.getpersonas.com/en-US/ di address bar
- Apabila halaman getpersonas telah terbuka, silahkan pilih tema apa yang cocok dengan kamu
- Jangan lupa klik Wear It
- Mozilla Firefox selesai dipercantik
0 komentar:
Posting Komentar
Please write your comments here.Thanks.