Menambah Icon Pada Label Atau Category
Untuk menambah Icon Pada label atau Category bukanlah hal yang sulit. Karena jika kita rajin dan giat mencari informasi pasti semuanya mudah dilakukan. Tujuan Menambahkan Icon pada menu Label/ Category adalah untuk memberikan nuansa indah pada blog sendiri.
Contohnya dapat dilihat pada blog ini. Tertarik ? Berikut ini cara membuatnya ::
Langkah Pertama
Pertama harus log in ke blogger, kedua masuk menu Design (tata letak) kemudian masuk ke menu Edit HTML
Jika sudah Letakkan kode dibawah ini tepat diatas kode ]]></b:skin>
Yang Harus Diperhatikan !
Coba liat tulisan yang berwarna merah diatas, tulisan itu mengartikan bahwa itu adalah link icon yang akan muncul nanti. sobat bisa menggantinya dengan gambar yang sobat punya.
Silahkan Dicoba and Happy blogging
Contohnya dapat dilihat pada blog ini. Tertarik ? Berikut ini cara membuatnya ::
Langkah Pertama
Pertama harus log in ke blogger, kedua masuk menu Design (tata letak) kemudian masuk ke menu Edit HTML
Jika sudah Letakkan kode dibawah ini tepat diatas kode ]]></b:skin>
/*Label
----------------------*/
#Label1 ul, #Label2 ul{
list-style:none;
margin:0 0 0;
padding:0 0 8px;
}
#Label1 li, #Label2 li{
background:url(http://i894.photobucket.com/albums/ac148/fajrialhadii/folder-open-16x16.png) no-repeat;
padding-top:0;
padding-right:0;
padding-bottom:3px;
padding-left:20px;
margin-bottom:3px;
border-bottom:1px dotted #063E3F;
line-height: 1.2em;
}
Yang Harus Diperhatikan !
Coba liat tulisan yang berwarna merah diatas, tulisan itu mengartikan bahwa itu adalah link icon yang akan muncul nanti. sobat bisa menggantinya dengan gambar yang sobat punya.
Silahkan Dicoba and Happy blogging
0 komentar:
Posting Komentar
Please write your comments here.Thanks.